Minggu, 04 Desember 2016

Dampak Siaran televisi bagi anak

Diposting oleh Dinda pramadi putri di 02.32
Assalamualaikum wr.wb.

Kali ini saya akan menulis tentang bagaimana dampak atau efek dari siaran pertelevisian indonesia saat ini bagi anak-anak.
Belakangan ini marak flim-flim yang tidak sesuai ditonton oleh anak-anak. yang mencerminkan perilaku buruk bagi anak. misalnya : adegan berciuman, berpelukan, kekerasan, masalah rumah tangga, dan lain sebagainya.
Sangat disayangkan bila flim seperti itu dikonsumsi oleh anak-anak yang pada umumnya masih belum bisa membedakan yang baik dan buruk,yang masih senang mencontoh apa yang dilihat.

Maka menurut saya, peran orang tua sangat diperlukan disini. untuk mengontrol anak ketika menonton tv. seperti contoh : membatasi waktu menonton tv, memilih siaran tv yang baik untuk anak, mengawasi anak .
Namun kita tidak bisa menyalahkan sepenuhnya kepada dunia pertelevisian, hanya saja kita perlu membuat petisi supaya jadwal penayangan flim/sinetron yang dianggap tidak pantas dilihat anak-anak diganti. Karena banyak flim-flim yang seperti itu malah ditayangkan pada jam-jam keluarga.

Nahh..
Semoga tulisan saya ini bisa bermanfaat bagi kita semua untuk mengurangi krisis moral pada anak-anak .

Berikut adalah contoh flim anak :



0 komentar:

Posting Komentar

 

dinda pramadi putri Copyright © 2012 Design by Antonia Sundrani Vinte e poucos